Bupati Sumbawa Uraikan Berbagai Capaian Keberhasilan Pembangunan pada Upacara HUT ke-64

Spread the love

Sumbawa Besar,
Bidikan Kamera News –
memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kab. Sumbawa ke-64, Pemerintah Daerah Kab. Sumbawa menyelenggarakan Upacara Bendera di Halaman Kantor Bupati Sumbawa, Minggu (22 Januari 2023).

Balutan busana adat Sumbawa yang dikenakan para tamu undangan mewarnai perhelatan upacara peringatan HUT ke-64 Kab. Sumbawa.
pada kesempatan itu, Bupati Sumbawa bertindak sebagai Inspektur Upacara. hadir diantaranya, pejabat yang mewakili Gubernur NTB, Wakil Bupati Sumbawa, Sultan Muhammad Kaharuddin IV, Anggota DPR RI, Hakim Agung, Pejabat Kementerian, Anggota DPRD Provinsi NTB, Bupati/Walikota se-Provinsi NTB, Mantan Bupati Sumbawa, Kepala Perangkat Daerah Provinsi NTB, Anggota Forkopimda Kab. Sumbawa, Pejabat teras Pemerintah Kab. Sumbawa, pimpinan perusahaan, pimpinan perbankan, para tokoh adat, tokoh agama, tokoh masyarakat, tokoh perempuan, dan Kepala Desa se-Kab. Sumbawa.

HUT Kab. Sumbawa ke-64 mengangkat tema “Bangkit dengan Gemilang, Bersama dalam Keberadaban”. Tema tersebut selaras dengan berbagai capaian pembangunan yang diuraikan Bupati Sumbawa dalam sambutannya.

Bupati mengungkapkan, dalam hal manajemen ASN, Kabupaten Sumbawa berhasil meraih Anugerah Meritokrasi dari Komisi Aparatur Sipil Negara dengan kategori baik. Selanjutnya dalam ikhtiar membangun ekosistem industri halal, saat ini Pemerintah Kabupaten Sumbawa sedang melakukan terobosan yang sistemik melalui pembentukan Halal Center Kabupaten Sumbawa, yang telah berhasil meraih berbagai penghargaan tingkat nasional, antara lain :
Top 99 Inovasi Pelayanan Publik 2022;
Best Halal Program Support pada Indonesia Halal Industry Awards (IHYA) 2022;
Best Halal Innovation pada Indonesia Halal Industry Awards (IHYA) 2022.
Kemudian berdasarkan hasil verifikasi Tim Provinsi NTB, pada tahun 2022 Kabupaten Sumbawa telah dinyatakan tuntas pilar 2,3,4, dan 5 STBM dengan predikat baik.
Pencapaian ini berhasil mengantarkan Kabupaten Sumbawa menerima STBM Award dari Menteri Kesehatan.

Dalam ikhtiar percepatan penurunan stunting, lanjut Bupati, pada tahun 2022, Kabupaten Sumbawa juga berhasil meraih penghargaan terbaik 1 tingkat Provinsi NTB. Kabupaten Sumbawa juga berhasil mendapatkan apresiasi dan penghargaan dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak sebagai Kabupaten Layak Anak Tingkat Pratama tahun 2022.

Dalam hal keterbukaan informasi publik, pada tahun 2022, Kabupaten Sumbawa berhasil meraih predikat sebagai badan publik informatif berdasarkan hasil evaluasi Komisi Informasi Provinsi NTB.

selanjutnya pada awal tahun 2023, Pemerintah Kabupaten Sumbawa juga telah menerima penghargaan Universal Health Coverage (UHC) dari Kementerian Kesehatan RI. UHC merupakan sistem penjaminan kesehatan untuk memastikan setiap warga memiliki akses kesehatan yang adil dan bermutu, serta perlindungan risiko finansial ketika warga menggunakan pelayanan kesehatan, dengan hanya membawa KTP atau Kartu Keluarga.

disebutkan Bupati, berbagai program strategis lainnya juga bergerak simultan sesuai Visi-Misi “Sumbawa Gemilang yang Berkeadaban”. 10 Program Unggulan Daerah juga sudah mulai terealisasi sejak tahun 2021 dan terus berproses hingga saat ini.

Selain memacu program unggulan di berbagai sektor, di tahun 2023 ini, lanjut Bupati, agenda-agenda pembangunan dan investasi berskala besar juga tengah diikhtiarkan. Groundbreaking pembangunan Pelabuhan Tanjung Santong telah dilaksanakan. Begitu juga mimpi untuk menghadirkan pusat pertumbuhan baru di kawasan Samota terus diupayakan dengan menghadirkan event internasional MXGP Samota 2022 dan MXGP Samota 2023.

Upacara HUT ke-64 Kab. Sumbawa dikemas apik dan berlangsung sukses dengan keterlibatan berbagai pihak yang bertugas pada Upacara tersebut. Adapun yang bertindak sebagai Perwira Upacara, AKP. Sumardi, S.Sos, Kasi Humas Polres Sumbawa; bertindak sebagai Komandan Upacara, Awaluddin, S.AP., MM.Inov, Kapolsek Lape; Pembaca Do’a, Kepala Kantor Kementerian Agama Kab. Sumbawa; Pembawa Bendera Panji Lambang Kab. Sumbawa, Pasukan Tanda Kehormatan dari Anggota Satpol-PP Kab. Sumbawa; Komandan Kelompok Pasukan Pengibar Bendera Merah Putih, Andi Fasha Lino Asis (Siswa SMAN 1 Sumbawa); Pembawa Baki, Luna Fitri Almirah (Siswi SMAN 1 Sumbawa); Pengerek Bendera, M. Hizam Algazali (Siswa SMA IT Sumbawa); Pembentang Bendera, Muhammad Nabil (Siswa SMAN 1 Sumbawa); Pembawa Bendera, Akbar Zamzami Mahendra (Siswa SMAN 2 Sumbawa). Pasukan Pengibar Bendera Merah Putih ini merupakan putera-puteri terbaik Kab. Sumbawa di bawah binaan Purna Paskibraka Indonesia Kab. Sumbawa dan Bapak Salahuddin, SH.

Selain itu, Upacara HUT ke-64 Kab. Sumbawa juga dimeriahkan oleh penampilan Korsik Drumband Simphony Sabalong Samalewa Persatuan Drum Band Indonesia Kab. Sumbawa; Orkestra Kolaborasi Paduan Suara PGRI, Paduan Suara Gita Kencana, dan Persatuan Artis Penyanyi, Pencipta Lagu dan Pemusik Republik Indonesia (PAPRI) Kab. Sumbawa; dan Parade Semapur persembahan siswa-siswi SDN 2 Juru Mapin Kec. Buer. (jim**)


Spread the love

Tinggalkan Balasan

Next Post

Pria Pelaku Narkoba di Dusun Parang Atas Desa Labuh Bontong Diringkus Polisi

Sen Jan 23 , 2023
Spread the love       Sumbawa Besar, Bidikan Kamera News – Satuan Reserse Narkoba Polres Sumbawa menangkap seorang pria paruh baya berinisial […]
content-1701

yakinjp


sabung ayam online

yakinjp

yakinjp

rtp yakinjp

yakinjp

judi bola online

slot thailand

yakinjp

yakinjp

yakin jp

ayowin

yakinjp id

mahjong ways

judi bola online

mahjong ways 2

JUDI BOLA ONLINE

maujp

maujp

sabung ayam online

sabung ayam online

mahjong ways slot

sbobet88

live casino online

sv388

taruhan bola online

maujp

maujp

maujp

maujp

sabung ayam online

138000161

138000162

138000163

138000164

138000165

138000166

138000167

138000168

138000169

138000170

138000171

138000172

138000173

138000174

138000175

138000176

138000177

138000178

138000179

138000180

138000181

138000182

138000183

138000184

138000185

138000186

138000187

138000188

138000189

138000190

148000196

148000197

148000198

148000199

148000200

148000201

148000202

148000203

148000204

148000205

148000206

148000207

148000208

148000209

148000210

148000211

148000212

148000213

148000214

148000215

148000215

148000215

148000215

148000215

148000215

148000215

148000215

148000215

148000215

148000215

158000096

158000097

158000098

158000099

158000100

158000101

158000102

158000103

158000104

158000105

158000106

158000107

158000108

158000109

158000110

168000166

168000167

168000168

168000169

168000170

168000171

168000172

168000173

168000174

168000175

168000175

168000175

168000175

168000175

168000175

168000175

168000175

168000175

168000175

168000175

168000175

168000175

168000175

168000175

168000175

168000175

168000175

168000175

168000175

168000175

178000211

178000212

178000213

178000214

178000215

178000216

178000217

178000218

178000219

178000220

178000221

178000222

178000223

178000224

178000225

178000226

178000227

178000228

178000229

178000230

178000231

178000232

178000233

178000234

178000235

178000236

178000237

178000238

178000239

178000240

178000241

178000242

178000243

178000244

178000245

178000246

178000247

178000248

178000249

178000250

188000256

188000257

188000258

188000259

188000260

188000261

188000262

188000263

188000264

188000265

188000266

188000267

188000268

188000269

188000270

188000271

188000272

188000273

188000274

188000275

188000276

188000277

188000278

188000279

188000280

188000281

188000282

188000283

188000284

188000285

198000161

198000162

198000163

198000164

198000165

198000166

198000167

198000168

198000169

198000170

198000171

198000172

198000173

198000174

198000175

198000176

198000177

198000178

198000179

198000180

198000181

198000182

198000183

198000184

198000185

198000186

198000187

198000188

198000189

198000190

218000081

218000082

218000083

218000084

218000085

218000086

218000087

218000088

218000089

218000090

218000091

218000092

218000093

218000094

218000095

218000096

218000097

218000098

218000099

218000100

228000051

228000052

228000053

228000054

228000055

228000056

228000057

228000058

228000059

228000060

228000061

228000062

228000063

228000064

228000065

228000066

228000067

228000068

228000069

228000070

228000071

228000072

228000073

228000074

228000075

228000076

228000077

228000078

228000079

228000080

238000176

238000177

238000178

238000179

238000180

238000181

238000182

238000183

238000184

238000185

238000186

238000187

238000188

238000189

238000190

238000191

238000192

238000193

238000194

238000195

238000196

238000197

238000198

238000199

238000200

238000201

238000202

238000203

238000204

238000205

208000001

208000002

208000003

208000004

208000005

208000006

208000007

208000008

208000009

208000010

208000011

208000012

208000013

208000014

208000015

208000016

208000017

208000018

208000019

208000020

118000230

118000230

118000230

118000230

118000230

118000230

118000230

118000230

118000230

118000230

content-1701