Progres Akhir Tahun // Disperkim KSB TA 2023 Fokus Penataan Jalan Lingkungan Dalam Kota

Spread the love

Progres akhir Tahun // Disperkim KSB TA 2023 Fokus Penataan Jalan Lingkungan Dalam Kota

Sumbawa Barat,bidikankameranews.com

Guna pemenuhan fasilitas yang layak kepada masyarakat Kabupaten Sumbawa Barat seperti pembangunan jalan lingkungan, Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (Perkim) Sumbawa Baratย  terus berupaya melakukan hal tersebut.

Sejauh ini, Dinas Perkim terus melakukan koordinasi dengan Dinas PUPR dalam pelaksanaan penanganan jalan lingkungan sesuai dengan status jalan lingkungan yang ada di pemukiman masyarakat Kota Taliwang maupun jalan lingkungan kecamatan

โ€œPerlunya membuat database dan aplikasi jalan , sehingga jalan lingkunganย  yangย  diharapkan menjadi solusi dalam mendorong pembangunan jalan lingkungan di masyarakat,โ€ ujar Ir Alimin Kepala Dinas Perumahan dan Kawasan Pemukinan Sumbawa Barat ( 24/06 }.

Selain itu, anggaran biaya untuk kegiatan operasi dan pemeliharan (OP) Jalan Lingkungan yang masih minim bisa disiasati dengan melakukan sosialisasi peran masyarakat diantaranya Kelurahan, RW dan RT dalam pemeliharaan jalan lingkungan termasuk para Agen Gotong Royong

โ€œSementara penambahan anggaran OP serta peningkatan sarana dan prasarana OP terus kami lakukan,โ€ imbuhnya. ( Edi )

 


Spread the love

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Next Post

Polres Sumbawa Gelar Upacara Pemakaman Almarhum Iptu M. Yusuf

Ming Sep 24 , 2023
Spread the love       Sumbawa Besar, bidikankameranews.com – Kepolisian Resor Sumbawa menggelar upacara pemakaman perwira anggota Polri yakni IPTU Muhammad Yusuf […]