Pengaruh “TikTok” Terhadap Gaya Komunikasi Mahasiswa UTS

Spread the love

Tiktok merupakan sebuah platform media sosial yang memungkinkan pemakainya menciptakan video berdurasi 15-60 detik disertai dengan berbagai macam pilihan fitur seperti music, stiker, filter, dan beberapa efek kreatif lainnya. Selain itu, para pemakai media sosial tiktok juga dapat membagikannya ke platform media sosial lain yang dimiliki.

Tiktok merupakan salah satu media sosial yang sedang popular dan digunakan oleh berbagai kalangan mulai dari usia dini hingga dewasa, khususnya pelajar dan mahasiswa. Tiktok memiliki pengaruh yang kuat terhadap gaya komunikasi saat ini. Hal ini terbukti dengan munculnya berbagai istilah maupun Bahasa baru atau yang sering disebut dengan Bahasa gaul.

Pemanfaatan internet termasuk penggunaan media sosial tiktok dapat mengubah pola komunikasi, bahkan perolehan informasi dalam kehidupan sehari-hari. Fenomena ini memperlihatkan adanya kontribusi yang kompleks dimana terdapat keterkaitan antara media sosial tiktok dengan pola komunikasi dan perolehan informasi.

Melihat potensi yang dimiliki oleh tiktok yang sangat popular sehingga dapat memengaruhi gaya berkomunikasi. Maka penulisan karya ilmiah ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh tiktok terhadap gaya komunikasi mahasiswa Universitas Teknologi Sumbawa.

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengaruh tiktok terhadap gaya komunikasi mahasiswa Universitas Teknologi Sumbawa munculnya penggunaan bahasa gaul dalam kehidupan sehari-hari yang menjadi tren di tiktok hingga saat ini.

Contoh Bahasa gaul yang sering digunakan oleh mahasiswa Universitas Teknologi Sumbawa yaitu kek, salfok, cogan, fyp.

Media sosial mampu menghadirkan serta mentranslasikan cara berkomunikasi baru dengan teknologi yang sama sekali berbeda dari media sosial tradisional.
Media sosial tidak hanya digunakan sebagai alat untuk berkomunikasi dan berinteraksi, tetapi juga sebagai alat ekspresi diri (self expression), dan pencitraan diri (self branding).

Salah satu bentuk teknologi yang paling diminati oleh berbagai kalangan saat ini adalah platform media sosial tiktok.

Menurut Prosenjit & Anwesan (2021), tiktok adalah sebuah aplikasi turunan dari internet yang berbasis media sosial dengan memberikan fitur untuk membuat dan membagikan konten berupa video singkat. Pengguna aplikasi tiktok bisa membuat dan membagikan video singkat (15 detik) dengan konten komedi, menari, bernyanyi, atau aktivitas harian apapun termasuk makan, pertemuan, dan sebagainya. Kemudian konten tersebut bisa dibagikan pada khalayak umum melalui aplikasi.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), pengaruh adalah daya yang timbul dari sesuatu, seperti orang atau benda, yang membentuk watak, kepercayaan, atau perbuatan seseorang.

Kepopuleran tiktok di kalangan pelajar terutama mahasiswa memberikan pengaruh yang besar terhadap gaya komunikasi saat ini. Keberadaan tiktok sebagai platform media sosial memudahkan pengguna tiktok, terutama mahasiswa dalam memengaruhi gaya mereka berkomunikasi, yaitu adanya Bahasa baru yang bisa menjadi tren. Kemudahan akses di aplikasi tiktok membantu mempercepat proses penyebaran dan penerimaan informasi, termasuk penyebaran Bahasa baru yang sedang tren.

Winarno (2018, hal 4) menyatakan bahwa media sosial tiktok telah diunduh lebih dari 100 juta pengguna di Google Play. Berdasarkan data Kementrian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif mencatat terdapat sebanyak 30 – 70 juta pengguna tiktok yang terdapat di Indonesia. Mayoritas pengguna media sosial tiktok berada pada kisaran usia remaja (pelajar SMP, SMA, hingga mahasiswa).

Mahasiswa sebagai salah satu mayoritas pengguna media sosial tiktok, menyerap informasi dalam bentuk tontonan yang berpengaruh pada gaya komunikasi mereka. Gaya komunikasi merupakan cara penyampaian dengan gaya yang baik. Gaya yang dimaksud sendiri dapat bertipe verbal yang berupa kata-kata atau nonverbal yang berupa vokalik, Bahasa tubuh, penggunaan waktu, dan penggunaan ruang dan jarak.

Pengaruh tiktok terhadap gaya komunikasi mahasiswa dapat dilihat dari adanya penggunaan Bahasa gaul yang saat ini sedang menjadi tren di media sosial tiktok. Hal lain yang dapat disoroti dari pengaruh tiktok terhadap gaya komunikasi mahasiswa dapat dilihat dari dialek yang digunakan, seperti dialek Jakarta yang menggunakan kata loe/gue yang digunakan di daerah luar Jakarta.

Penelitian ini merupakan penelitian dengan pendekatan kualitatif yang digunakan untuk mengeksplorasi dan menggali lebih dalam fenomena yang ada di lapangan. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi untuk mendapatkan informasi yang akurat mengenai pengaruh tiktok terhadap gaya komunikasi mahasiswa Universitas Teknologi Sumbawa.

Penggunaan media sosial tiktok memberi pengaruh terhadap gaya komunikasi mahasiswa Universitas Teknologi Sumbawa. Salah satu pengaruhnya yaitu munculnya penggunaan Bahasa gaul dalam kehidupan sehari-hari yang menjadi tren di tiktok hingga saat ini. Media sosial seperti TikTok, telah merepresentasikan transformasi ini secara kuat, menciptakan gaya komunikasi baru, memperluas jangkauan informasi, dan membuka pintu bagi ekspresi diri yang lebih bebas(Che & Kim, 2024).

Pengguna TikTok cenderung mengintegrasikan Bahasa gaul sebagai bagian integral dari interaksi di platform ini, menciptakan fenomena linguistik yang mencerminkan tren dan budaya pop yang berkembang khususnya di kalangan mahasiswa Universitas Teknologi Sumbawa.

Penggunaan bahasa gaul saat ini berkembang pesat di kalangan mahasiswa Universitas Teknologi Sumbawa. Para mahasiswa tersebut kini sangat tertarik dengan jejaring sosial, khususnya Tiktok. Bahasa gaul dalam tiktok bisa diambil dari berbagai Bahasa misalnya Bahasa daerah, Bahasa asing atau pelesetan Bahasa Indonesia itu sendiri dengan bentuk dan makna yang berbeda-beda.

Contoh beberapa Bahasa gaul yang sering digunakan oleh mahasiswa Universitas Teknologi Sumbawa yaitu :
a. Bahasa gaul yang berbentuk singkatan yaitu kek yang merupakan singkatan dari kata `kayak`.
b. Bahasa gaul dalam bentuk singkatan yang berasal dari Bahasa inggris yaitu fyp yang berasal dari `for your page‘ dalam Bahasa Indonesia yang berarti beranda.
c. Bahasa gaul bentuk akronim dengan dua variasi yaitu bentuk akronim berasal dari Bahasa Indonesia seperti gercep, salting, cogan, salfok. (*)


Spread the love

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Next Post

Polres Sumbawa Raih Predikat Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik 2024

Jum Des 20 , 2024
Spread the love       Sumbawa Besar, bidikankameranews.com – Polres Sumbawa di jajaran Polda NTB kembali menorehkan prestasi. Kali ini prestasi yang […]
news-2811

yakinjp


sabung ayam online

yakinjp

yakinjp

yakinjp

rtp yakinjp

yakinjp

yakinjp

yakinjp

yakinjp

yakinjp

yakinjp

yakinjp

yakinjp

yakinjp

judi bola online

slot thailand

yakinjp

yakinjp

3001

3002

3003

3004

3005

3006

3007

3008

3009

3010

3096

3097

3098

3099

3100

3101

3102

3103

3104

3105

4000

4001

4002

4003

4004

4005

4006

4007

4008

4009

4010

4011

4012

4013

4014

4015

4016

4017

4018

4019

3026

3027

3028

3029

3030

3031

3032

3033

3034

3035

3106

3107

3108

3109

3110

3111

3112

3113

3114

3115

4020

4021

4022

4023

4024

4025

4026

4027

4028

4029

4030

4031

4032

4033

4034

4035

4036

4037

4038

4039

3036

3037

3038

3039

3040

3041

3042

3043

3044

3045

3116

3117

3118

3119

3120

3121

3122

3123

3124

3125

4040

4041

4042

4043

4044

4045

4046

4047

4048

4049

4050

4051

4052

4053

4054

4055

4056

4057

4058

4059

3126

3127

3128

3129

3130

3131

3132

3133

3134

3135

3056

3057

3058

3059

3060

3061

3062

3063

3064

3065

3136

3137

3138

3139

3140

3141

3142

3143

3144

3145

4060

4061

4062

4063

4064

4065

4066

4067

4068

4069

4070

4071

4072

4073

4074

4075

4076

4077

4078

4079

3071

3072

3073

3074

3075

3136

3137

3138

3139

3140

3141

3142

3143

3144

3145

4080

4081

4082

4083

4084

4085

4086

4087

4088

4089

4090

4091

4092

4093

4094

4095

4096

4097

4098

4099

3076

3077

3078

3079

3080

3081

3082

3083

3084

3085

4100

4101

4102

4103

4104

4105

4106

4107

4108

4109

4110

4111

4112

4113

4114

4115

4116

4117

4118

4119

3086

3087

3088

3089

3090

3091

3092

3093

3094

3095

4120

4121

4122

4123

4124

4125

4126

4127

4128

4129

4130

4131

4132

4133

4134

4135

4136

4137

4138

4139

news-2811